PERATURAN KALURAHAN GETAS NOMOR 1 TAHUN 2024 TENTANG LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN REALISASI ANGGARAN
SUPANCAR, 20 Februari 2024 11:20:45 WIB

setiap pelaksanaan kegiatan tentunya wajib ada laporan pertanggungjawaban. tak lain dari hal itu kalurahan Getas kapanewon playen Kabupaten gunungkidul wajib menyusun laporan pelaksanaan baik dari pendapatan maupun realisasi dengan APBKal tahun anggaran 2023. laporan ini disampaikan atas dari laporan yang disampaikan oleh pemerintah Kalurahan Getas kepada Badan Permusyawaratan Kalurahan Getas sebagai wakil dari masyarkat dan dilakukan pembahasan bersama, alhamdulillah laporan Pertanggungjawaban APBKal Th 2023 yang disusun oleh pemerintah kalurahan Getas bisa diterima dengan Baik oleh BPKal.
Artikel Terkini
-
Pemerintah Kalurahan Getas mengucapkan terimakasih Kepada Ir. H. Joko Widodo dan K.H. Ma`ruf Amin Se
21 Oktober 2024 11:21:37 WIB SUPANCARGetas, 21 Oktober 2024, Pemerintah Kalurahan Getas mengucapkan terimakasih Kepada Ir. H. Joko Widodo dan K.H. Ma`ruf Amin Sebagai Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia Periode 2019 - 2024.... ..selengkapnya
-
Pendistribusian Bantuan Beras CCP bulan September -Oktober tahun 2024
17 Oktober 2024 09:59:45 WIB SUPANCARGetas, Pemerintah Kalurahan Getas bekerjasama dengan Bulog menyalurkan Bantuan Beras CCP bulan September - Oktober tahun 2024, bertempat di Aula Kalurahan Getas pada hari Kamis tanggal 17 Oktober tahun 2024 jam 08.30 WIB - Selesai. Kalurahan Getas mendapat beras sejumlah 6.930 kg dan di terima... ..selengkapnya
-
Operasi Zebra 14 - 27 Oktober 2024
13 Oktober 2024 13:33:01 WIB SUPANCARGetas, 13 Oktober 2024. Kepolisian Republik Indonesia mengadakan Operasi Zebra pada tanggal 14 - 27 Oktober 2024, untuk menciptakan budaya tertib lalulintas dan keselamatan bersama.... ..selengkapnya
-
Syarat mencari AKTA Kelahiran & Kematian
-
Sosialisasi Penjaringan Pamong Kalurahan Getas
10 Oktober 2024 11:47:26 WIB SUPANCARKamis 10 Oktober 2024, Pemerintah Kalurahan Getas melalui Jagabaya melaksanakan Sosialisasi pengisian Pamong yaitu Tatalaksana dan Dukuh Padukuhan Ngasem.... ..selengkapnya
-
Sidang APBKAL Kalurahan Getas
10 Oktober 2024 11:45:12 WIB SUPANCARSelasa, 8 Oktober 2024, Pemerintah Kalurahan Getas melakukan sidang APBKAL Perubahan tahun 2024 bertempat di Aula Kalurahan Getas .... ..selengkapnya
-
PENGUMUMAN RECRUITMENT KPPS KALURAHAN GETAS
-
MUSRENBANGKAL Penyusunan RKPKAL Tahun Anggaran 2025
28 Agustus 2024 09:12:06 WIB SUPANCARGetas, Pemerintah Kalurahan Getas melaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan Kalurahan Getas ( MUSRENBANGKal )Penyusunan RKPKal Kalurahan Getas Tahun anggaran 2025. pada Hari Selasa tanggal 27 Agustus tahun 2024 jam 13.00 - selesai bertempat di Aula Kalurahan Getas. acara dimulai pada jam 13.30 WIB... ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tanggapan Atas Permohonan Petunjuk dan Arahan penggunaan Dana Desa oleh Sekretariat Daerah Kabupaten
- Koordinasi Pemerintah Kalurahan, BUMKAL dan Pendamping Desa Tentang Ketahanan Pangan
- Koordinasi Pengguaan Dana Desa 20 % untuk ketahanan pangan
- Jam pelayanan selama bulan ramadhan tahun 2025
- Pemerintah kalurahan Getas Mengucapkan Selamat Manunaikan Ibadah Puasa
- Ibu Jawatan Kemakmuran Mendampingi pengisian LEMBAR KERJA ASESMEN TAHUNAN REFORMASI PEMBERDAYAAN MAS
- Pertemuan dan koordinasi gapoktan Kalurahan Getas