setiap pelaksanaan kegiatan tentunya wajib ada laporan pertanggungjawaban. tak lain dari hal itu kalurahan Getas kapanewon playen Kabupaten gunungkidul wajib menyusun laporan pelaksanaan baik dari pendapatan maupun realisasi dengan APBKal tahun anggaran 2023. laporan ini disampaikan atas dari laporan yang disampaikan oleh pemerintah Kalurahan Getas kepada Badan Permusyawaratan Kalurahan Getas sebagai wakil dari masyarkat dan dilakukan pembahasan bersama, alhamdulillah laporan Pertanggungjawaban APBKal Th 2023  yang disusun oleh pemerintah kalurahan Getas bisa diterima dengan Baik oleh BPKal.

Artikel Terkini

  • Libur hari buruh

    01 Mei 2024 11:28:20 WIB SUPANCAR
    Libur hari buruh
    Libur hari buruh... ..selengkapnya

  • Kunjungan kerja Panewu Playen di Kalurahan Getas

    16 April 2024 10:02:56 WIB SUPANCAR
    Kunjungan kerja  Panewu Playen di Kalurahan Getas
    Getas, Panewu Playen melakukan kunjungan kerja di Kalurahan Getas pada hari Selasa 16 April 2024 pada Jam 09.30 WIB, dalam kunjungan kerjanya Panewu Playen Mengucapkan Selamat Idul Fitri bagi semua Pamong Kalurahan Getas dan berharap semua kegiatan dan pelayanan berjalan lancar. ikut hadir dalam kun... ..selengkapnya

  • Surat Edaran Bupati Tentang Cuti Bersama dan Libur Lebaran Tahun 2024

    07 April 2024 01:10:05 WIB SUPANCAR
    Surat Edaran Bupati Tentang Cuti Bersama dan Libur Lebaran Tahun 2024
    Getas 7 April 2024, Pemerintah Kalurahan Getas Menindak lanjuti Surat Edaran Bupati Gunungkidul No.100.2.1/8320 Tentang Pelaksanaan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2024. Kami mohon maaf untuk Pelayanan Masyarakat sementara libur sampai tanggal 16 April 2024, Adapun  jadwal terlampir.... ..selengkapnya

  • Pencairan BLT Dana Desa Bulan Januari - Maret Tahun 2024

    22 Maret 2024 19:25:44 WIB SUPANCAR
    Pencairan BLT Dana Desa Bulan Januari - Maret Tahun 2024
    Kalurahan Getas, Pemerintah Kalurahan Getas Mencairkan BLT Dana Desa  Januari sampai Bulan Maret Tahun 2024 pada hari Jum'at  tanggal 22 Maret 2024 jam 09.00- selesai bertempat di Balai Kalurahan Getas, Jumlah penerima sebanyak 40 KPM, masing - masing KPM menerima 900.000,- hadir dalam aca... ..selengkapnya

  • Surat Edaran Bupati Gunung Kidul No. 22 Tahun 2024

    13 Maret 2024 12:48:44 WIB SUPANCAR
    Surat Edaran Bupati Gunung Kidul No. 22 Tahun 2024
    Getas, Pemerintah Kalurahan Getas pada hari Rabu tanggal 13 Maret 2024 menerima Surat Edaran Bupati Gunung Kidul No 22 Tahun 2024 tentang Ketentuan Pelaksanaan  Jam Kerja Pegawai Selama Bulan Suci Ramadhan 1415 H di lingkungan Kabupaten Gunung Kidul, untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan den... ..selengkapnya

  • Pembukaan Pasar Ramadhan Kalurahan Getas

    12 Maret 2024 21:59:15 WIB SUPANCAR
    Pembukaan Pasar Ramadhan Kalurahan Getas
    Getas,  Selasa 12 Maret 2024, Karang Taruna Kalurahan Getas menyelenggarakan  pasar Ramadahan yang bertempat di halaman Puskesdes Kalurahan Getas  Rt 15/03 sebelah selatan lapangan Kalurahan Getas, pada kesempatan ini Karang Taruna Kalurahan Getas menggandeng 15 UMKM (penjual makanan ... ..selengkapnya

  • Malam Tirakatan HUT ke 269 D.I. Yogyakarta

    12 Maret 2024 21:35:55 WIB SUPANCAR
    Malam Tirakatan HUT ke 269 D.I. Yogyakarta
    Getas, Pemerintah Kalurahan Getas mengadakan malam tirakatan HUT ke 269 D.I. Yogayakarta bertempat di Balai Kalurahan Getas dan mendengarkan paparan melalui Via Zoom Meeting dari Bangsal Kepatihan Yogayakarta pada hari Selasa 12 Maret 2024 pada pukul 20.30 - Selesai, yang dihadiri Lurah Getas, Pamon... ..selengkapnya

  • PEMERINTAH KALURAHAN GETAS MENGUCAPKAN SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA

    12 Maret 2024 18:31:35 WIB SUPANCAR
    PEMERINTAH KALURAHAN GETAS MENGUCAPKAN SELAMAT MENJALANKAN IBADAH PUASA
    Getas, Selasa 12 Maret 2024, Kami Pemerintah Kalurahan Getas mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa  1445 H bagi seluruh masyarakat Kalurahan Getas. Semoga momentum Ramadhan untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan. Semoga dibulan penuh rahmat ini, kita senantiasa mendapatkan kesehatan, ... ..selengkapnya